Selasa, 27 November 2012

RESENSI BUKU BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA



·         DETAIL BUKU
Nama buku                        :: “BUKU BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA”
Pengarang                          ::RINI ROSALINA SPD, GUSMIDAR SPD, DRS AMSIL
Tahun di terbitkan              ::JULI 2012
Harga buku                        ::7000

·         ISI BUKU
Buku ‘bahan ajar bahasa indonesia’ merupakan buku lembar kerja siswa yang di tulis oleh rini Rosalina spd , gusmidar spd, dan drs amsil spd . lembar kerja siswa ini memiliki 66 halaman, di tambah 2 halaman sampul. Lembar kerja ini secara sah di terbitkan pada bulan juli 2012 dan di tanda tangani oleh kepala dinas pendidikan kabupaten 50 kota bapak desri spd yang bertempat di tanjung pati pada bulan juli 2012. Pada lembar kerja siswa ini, terdapat materi semester 1 yang di bagi menjadi 17 bab. Di antaranya adalah ::

Ø Bab I .Menyimpulan isi dialogue interactive
Di dalam materi ini terdapat pengertian dialogue interactive dan siswa dapat menentukan 5W+1H di dalam sebuah dialogue interactive.

Ø Bab II .mengomentari pendapat narasumber
Di dalam bab ini, terdapat materi mengomentari narasumber. Dan juga terdapat contoh dialogue unteraktive di dalamnya.

Ø Bab III .mengkritik/memuji/berbagai karya seni produk
Dalam bab ini, bias di temui pengertian mengkritik atau memuji, bahasa mengkritik dan memuju serta contoh kalimat mengkritik dan memuji. Dalam bab ini terdapat pertanyaan dan tugas siswa sesuai dengan materi yang di ajarkan.

Ø Bab IV . MELAPORKAN PERISTIWA.
Dalam bab ini kita bisa mempelajari laporan peristiwa dan kita juga dapat menulis laporan dengan konsep 5W+1H.

Ø Bab V . Menentukan fakta dan opini.
Dalam bab ini terdapat materi pengertian fakta dan opini. Serta mencari fakta dan opini di dalam sebuah iklan.

Ø Bab VI . Menentukan informasi dalam indeks
Materi pokok/ kesimpulan yang bisa di ambil dalam bab ini adalah cara membaca indeks dengan benar.

Ø Bab VII . Menulis iklan baris
Dalam bab ini terdapat jenis iklan baris, fungsi iklan baris, serta contoh-contoh iklan baris.


Ø Bab VIII . Meresensi buku ilmu pengettahuan
Dalam bab ini bisa di pelajari tujuan meresensi dan cara meresensi dengan baik dan benar.

Ø Bab IX . Menyunting karangan
Materi pokok dalam bab ini adalah kita dapat menyunting karangan dengan baik dan benar.

Ø Bab X . Menentukan tema dan pesan syair
Materi utama pada bab ini adalah menenukan ciri-ciri syair dan tema. Serta cara membedakan antara tema dan syair.

Ø Bab XI. Menganalisis unsur-unsur syair

Ø Bab XII. Menceritakan isi cerpen.


Ø Bab XIII. Musikalisasi puisi
Materi pokok yang dapat kita ambil dalam bab ini adalah teknik-teknik / cara-cara musikalisasi puisi dengan benar.

Ø Bab XIV . Menentukan tema, latar dan penokohan pada cerpen.

Ø Bab XV . Menganalis nilai-nilai kehidupan dalam cerpen.                          
Ø Bab XVI . Menuliskan kembali dengan kalimat sendiri cerita pendek.

Ø Bab XVII . Menulis cerpen bertolak dari peristiwa yang terjadi.

·         KELEBIHAN BUKU
a)    Buku ini memiliki materi yang cukup singkat, padat dan jelas.
b)   Harga buku ini relative murah, sehingga dapat di miliki oleh semua siswa dari berbagai kalangan.
c)    Terdapat 3 halaman kosong yang dapat di gunakan/ di fungsikan sebagai catatan.
d)   Terdapat kata-kata mutiara pada setiap akhir bab.

·      KELEMAHAN BUKU
a)      Banyak terdapat materi-materi yang tidak ada dalam skl guru.
b)      Banyak/sering di temukan materi-materi yang terlalu ringkas.
c)       Buku ini tidak di lengkapi dengan uji kompetensi bab, U.K tengah semester dan U.K akhir semester pada bahan ajar ini
d)      Tidak di lengkapi dengan indeks


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Comments System

Disqus Shortname

Disqus Shortname

Comments system