Senin, 29 Juli 2013

3 KOTA HANTU DUNIA

Kota hantu bisa ditafsirkan sebagai kota yang tak berpenduduk atau pernah mencapai puncak popularitasnya kemudian dilupakan karena sebab tertentu. Mengutip laporan Majalah Travelounge edisi Juli 2013, di Indonesia juga ada kota yang masuk ketegori kota hantu, yakni Sawahlunto, Sumatera Barat.
Sementara di Namibia dan Argentina, masing-masing memiliki satu kota "hantu" karena sempat ramai namun kemudian ditinggal penduduknya dan tak berpenghuni hingga kini. Berikut tiga kota hantu itu:
1. Kota Hantu Danau
Pada 1985, Kota Epecuen didera badai dan hutan tanpa henti selama berhari-hari. Akibatnya, kota yang terletak di tepian danau itu tenggelam sekitar 10 meter di bawah permukaan air. Beruntung, 1.500 penduduk Kota Epecuen berhasil dievakuasi.
Tiba-tiba 28 tahun kemudian, kota ini muncul lagi setelah terjadi penyusutan volume air danau. Layaknya sebuah kota hantu, yang terlihat di sana hanya deretan gedung tinggi berlumut, rumah berantakan, dan mobil bobrok terserak di jalan.
Kini, kota itu kembali ramai sebagai alternatif wisata di Argentina, meski hanya satu orang yang kini berani tinggal di sana.
Setiap pekan, sekitar 25 ribu wisatawan berkunjung untuk melakukan terapi garam atau sekadar bersantai di atas air danau yang mempunyai kadar garam 10 persen lebih tinggi dari perairan sekitar.
2. Kota Gurun
Pada 1908, Zacharias Lewala, seorang buruh kasar pembangunan rel kereta api tak sengaja menemukan sebutir berlian. Ribuan orang rela pindah ke wilayah gurun tak berpenghuni di Namibia itu.
Setelah berjaya selama 30 tahun, pasca-Perang Dunia I, produksi berlian menurun perlahan hingga menjadi nol pada 1954. Sejak itu, kota ini berubah menjadi kota hantu. Para penghuninya pergi. Kota tersebut benar-benar lengang dan meninggalkan sejumlah mitos hantu yang bergentayangan. Perlu izin khusus untuk memasuki kota itu.
3. Kota Batu Bara Sawahlunto
Sejak diumumkan kaya akan kandungan batu bara pada 1867 oleh peneliti Belanda, Kota Sawahlunto di Sumatera Barat berkembang pesat.
Eksplorasi dilakukan dengan segala sarana penunjang dibangun. Para narapidana dijadikan buruh tambang di masa awal produksi.
Diperkirakan 200 ton batu bara terkandung dalam perut bumi Sawahlunto. Namun pada 1970-an, produksi batu bara mulai turun. Kota ini pun mulai ditinggalkan dan dilupakan.
Kini, Kota Sawahlunto dihidupkan kembali menjadi kota wisata bekas industri pertambangan. Setiap bulan, ratusan turis berkunjung untuk menikmati bangunan-bangunan tua peninggalan Belanda dan bekas lahan tambang.

PROFILE 'ERATOSTHELES' SEBAGAI BAPAK GEOGRAFI










Eratosthenes (bahasa Yunani ρατοσθένης) (276 SM - 194 SM) adalah seorang matematikawan, ahli geografi dan astronom zaman Helenistik. Ia tercatat sebagai orang yang pertama kali memikirkan sistem koordinat geografi, dan yang pertama diketahui menghitung keliling Bumi.
Eratosthenes
v Eratosthenes dan keliling Bumi
Eratosthenes mengetahui bahwa pada saat titik musim panas pada siang lokal di kota Syene yang terletak di Tropic of Cancer, Matahari akan tampak di zenit, tepat di atas kepala. Ia juga mengetahui dari pengukuran bahwa di kampung halamannya, Alexandria, sudut kemiringan Matahari pada saat yang sama adalah 7,2° di selatan zenit. Dengan asumsi bahwa Alexandria berada di utara Syene ia menyimpulkan bahwa jarak dari Alexandria ke Syene adalah 7,2/360 dari total keliling Bumi. Jarak antara kedua kota tersebut diketahui dari para pedagang/pengelana sekitar 5000 stadia: sekitar 800 km. Dia mendapatkan angka akhir 700 stadia per derajat, yang berarti keliling Bumi adalah 252.000 stadia. Ukuran pasti dari stadion yang dia gunakan saat ini tidak lagi diketahui dengan pasti (ukuran stadion Attic sekitar 185 m), tetapi umumnya dipercaya bahwa keliling Bumi yang dihitung Eratosthenes adalah sekitar 39.690 km.
Meskipun metode Eratosthenes cukup baik, akurasi perhitungannya masih terbatas. Akurasi pengukuran Eratosthenes terkurangi oleh fakta bahwa Syene tidaklah tepat berada di Tropic of Cancer, tidak juga tepat berada di selatan Alexandria, dan Matahari sebetulnya adalah sebuah piringan yang berada pada suatu jarak tertentu dari Bumi dan bukan sebuah "sumber titik" pada jarak yang tak hingga. Sumber lain dari galat pengukurannya adalah: ketelitian tertinggi pengukuran sudut pada zaman itu hanyalah seperempat derajat, dan pengukuran jarak melalui perjalanan darat masih diragukan. Maka akurasi dari perhitungan Eratosthenes adalah mengejutkan, sebab keliling Bumi yang diukur melewati kutub-kutubnya saat ini diketahui berharga 40.008 km.
Percobaan Eratosthenes pada saat itu sangat dipandang, dan perkiraannya tentang ukuran Bumi diterima hingga ratusan tahun sesudahnya. Metodenya digunakan oleh Posidonius sekitar 150 tahun kemudian.

Sumbangan Eratosthenes lain meliputi:
Koleksi terpisah dari mitos-mitos langit zaman Helenistik disebut Catasterismi (Katasterismoi) dipertautkan kepada Eratosthenes; dipercaya bahwa hal ini dipertautkan sebagai pengakuan atas kredibilitasnya.



Sabtu, 27 Juli 2013

10 NEGARA SURGA PAJAK TERBESAR DI DUNIA


Pada tahun 2009, pemerintah dari 20 negara terkaya di dunia menyatakan akan memperketat peraturan yang memungkinkan penghindaran pajak merajalela di wilayah negaranya. 
Namun kini, meskipun kebijakan tersebut terlaksana, masih tersisa tempat di sejumlah negara sebagai pilihan mereka yang ingin menghindari pajak melalui penggunaan rekening di luar negeri. 
Mengutip laman therichest, Kamis (25/7/2013) berdasarkan Laporan Tax Justice Network dalam Indeks Kerahasiaan Keuangan, menyebutkan sebanyak 73 yurisdiksi yang berbeda di seluruh dunia membuka peluang miliaran mata uang asing untuk disimpan dalam rekening di luar negeri. Uang yang tersimpan tersebut juga bebas pajak. 
Laporan ini menemukan bahwa pemerintah di seluruh dunia kehilangan sekitar US$ 250 miliar pendapatan setiap tahun karena rekening di luar negeri ini.
Berikut daftar 10 negara yang memberikan fasilitas bebas pajak terbesar di dunia. Negara-negara ini memberikan tingkat kerahasiaan keuangan klien tertinggi, termasuk masalah penggelapan pajak, dan rekening di luar negeri.

1. Swiss
http://www.pst-global.com/images/swiss_flag.gif 
Swiss menjadi nomor satu dalam daftar ini karena beberapa alasan. Salah satunya, negara ini menerapkan tingkat kerahasiaan yang sangat tinggi untuk aset keuangan kliennya. 
Meskipun benar ada yurisdiksi lain yang menawarkan kerahasiaan lebih besar seperti Bahama dan Bermuda, tapi Swiss mengalahkan keduanya karena operasi keuangan negara ini berada pada skala yang lebih besar banyak.
Hal ini juga karena fakta jika rekening bank yang dikelola di dalam negeri juga dalam skala besar. Pemilik rekening luar negeri di negara ini memiliki pembebasan pajak secara penuh atau sebagian, tergantung pada bank swasta yang mereka pilih.

2. Kepulauan Cayman
http://4photos.net/blog/wp-content/uploads/cayman-islands-flag.gif 
Kepulauan Cayman, yang merupakan wilayah bagian Inggris terletak di bagian barat Laut Karibia, terdiri dari tiga pulau yang berbeda. Ada Grand Cayman, Cayman Brac dan Little Cayman. Pulau-pulau ini terletak di barat laut Jamaika dan ke selatan Kuba. 
Di Kepulauan Cayman, pemilik uang yang memang tengah mencari cara menghindari pajak, bisa mendapatkan paket lengkap. 
Mereka tidak harus membayar untuk pajak penghasilan pribadi, keuntungan, pajak perusahaan, hingga pajak gaji. Negara ini bahkan tidak memotong pajak bagi klien asingnya.

3. Luksemburg
https://upload.wikimedia.org/wikipedia/commons/thumb/4/46/Flag_of_the_Province_of_Luxembourg.svg/500px-Flag_of_the_Province_of_Luxembourg.svg.png 
Salah satu anggota Uni Eropa, PBB, Benelux, OECD, dan NATO, Luksemburg masuk sebagai negara yang mencerminkan konsensus politik yang mendukung integrasi ekonomi, militer, dan politik. 
Dalam laporan Tax Justice Network, negara ini mendapat nilai Indeks Kerahasiaan Keuangan 1,621.2 dan Skor Kerahasiaan 68, yang menjadikan itu di tempat ketiga dalam daftar.

4. Hong Kong
http://www.patrickanna.com/files/hong-kong-flag.gif 
Di Republik Rakyat China, ada dua Daerah Administratif Khusus, dengan Hong Kong menjadi salah satu bagiannya. 
Kota ini terletak di pantai selatan Cina dan dikelilingi Laut Cina Selatan dan Delta Sungai Pearl. Tujuh juta orang tinggal di wilayah tersebut. 
Selain sebagai daerah wisata dengan hot spot populer, Hong Kong juga merupakan surga bagi orang yang tidak mau membayar pajak dan ingin menyimpan sejumlah besar uangnya dalam rekening di luar negeri. 
Di sini, klien tidak harus membayar pajak penjualan, keuntungan modal, dan pajak gaji. Mereka juga tidak perlu khawatir tentang pajak pribadi yang dipotong dari uang mereka.

5. Amerika Serikat
http://upload.wikimedia.org/wikipedia/commons/e/e0/Us_flag_large_51_stars.png 
Negara bagian Nevada dan Wyoming menjadi dua wilayah yang menyumbanng masalah bagi negara berkaitan dengan penggelapan pajak. 
Itu karena di Nevada, tidak ada capital gain, pajak hadiah, pajak penghasilan pribadi, dan pajak warisan. Demikia pula di Wyoming, tidak ada pajak perusahaan, pajak persediaan, pajak kesatuan, pajak hadiah, pajak real, pajak penghasilan pribadi, pajak waralaba, dan pajak warisan.

6. Singapura
http://upload.wikimedia.org/wikipedia/commons/1/18/Singapore_flag.jpg 
Singapura, sebuah negara kota pulau di Asia Tenggara, dianggap banyak orang sebagai salah satu pilihan terbaik untuk membuka rekening bank di luar negeri. 
Hampir setiap orang dapat membuka rekening bank tanpa mengalami kerumitan apapun. Ini adalah salah satu alasan utama mengapa Singapura dinilai dengan nilai Indeks Kerahasiaan Keuangan 1.118 dan Skor Kerahasiaan 71 dari Tax Justice Network.

7. Jersey
File:Flag of Jersey.svg 
Jersey masuk dalam wilayah kerajaan Inggris, rumah bagi sejumlah besar bank yang menawarkan rekening di luar negeri kepada klien asing. 
Perbankan dan investasi lepas pantai telah menjadi bagian dari ekonomi wilayah ini. Dalam laporan Tax Justice Network, memberikan Jersey nilai Indeks Kerahasiaan Keuangan 750,1 dan Skor Kerahasiaan 78.

8. Jepang
http://upload.wikimedia.org/wikipedia/en/c/c1/Flag_of_Japan_(bordered).PNG 
Banyak bank asing di Jepang tidak menetapkan deposito klien mereka dengan standar tingkat suku bunga yang berlaku. 
Untungnya, dengan keberadaan pusat perbankan lepas pantai yang didirikan di Tokyo, aparat penegak hukum negara itu setidaknya mampu memantau dan mengontrol setiap perkembangan di lembaga-lembaga keuangan negaranya.

9. Jerman
http://www.obshestvo-iras.org/germany-flag.gif
Jerman membuat akses  mudah bagi orang untuk membuka rekening bank di luar negeri. Namun, ini juga telah mengakibatkan meningkatnya jumlah individu yang membuka rekening tersebut sehingga mereka dapat menghindari pajak. 
Kabar baiknya bahwa negara sedang mencoba untuk mengontrol masalah ini melalui penerapan kebijakan yang jauh lebih ketat. 
Dalam laporan tersebut, Jerman mendapat skor 669,8 untuk nilai Indeks Kerahasiaan Keuangannya, dan Skor Kerahasiaan dari 57.

10. Bahrain
http://upload.wikimedia.org/wikipedia/commons/5/52/Flag_of_Bahrain_(WFB_2004).gif 
Bahrain, terletak di dekat pantai barat Teluk Persia, adalah sebuah negara pulau kecil. Meskipun ada banyak lembaga keuangan yang menawarkan layanan perbankan lepas pantai dan rekening bank di pulau, kerahasiaan keuangan kliennya adalah yang terendah dari semua bangsa lain yang termasuk dalam daftar ini. 
Bahrain mendapat tempat kesepuluh karena memiliki tingkat terendah nilai Indeks Kerahasiaan Keuangan berdasarkan dari laporan Tax Justice Network, yang berada di 660,3. Negara ini juga memiliki Skor Kerahasiaan 78

Jumat, 19 Juli 2013

Akhirnya Program study Hortikultura terakreditasi



Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi no. 018/BAN-PT/AK-XII/DPI-III/VII/2012, tentang status, nilai, peringkat, dan masa berlaku hasil akreditasi program diploma di Perguruan Tinggi, menyatakan Program studi Teknologi Produksi Tanaman Hortikultura terakreditasi B , dengan nilai = 314, pada tanggal 27 Juli 2012, berlaku hingga 27 Juli 2017.
Program StudiTeknologiProduksiHortikulturaBerdiriberdasarkankeputusanmenteriPendidikanNasionalno : 176 / O / 2001/ dan no : 114 / O / 2003.
Visidari program studihortikulturaadalah
Menjadi program studiVokasional yang kompotitifdalambidangteknologiproduksiHorticultura.
SedangkanMisidari Program StudiHortikulturaadalah:
·        Menyelenggarakanpendidikanvokasionalhorticulturadengankurikulum yang sesuaidenganperkembanganilmudanteknologi
·        Menyelenggarakandanmengembangankebunhorticulturaorganik
·        Melaksanakanpenelitian, pengkajian, danpenerapanteknologidalambidanghorticultura
·        Menyediakanlayanankonsultasibidanghorticultura
·        Menyelenggarakanpelatihandalambidanghorticultura
Tujuandari program studihorticulturaadalah:
·        Menghasilkantenagaahlimadya yang terampildankompetendalamproduksitanamanhortikulturayang mampumenjadiwirausahahortikultura, super vaisor, maupunmanajerperusahaanhortikultura , konsultanhortikultura, tenagapendidikankejuruan, teknisi, laboranpengamathamapenyakit ( PHP ), dantenagapenyuluhanpertanian.
·        Menghasilkantenagaahlimadya yang memilikijiwawirausahawanhortikultura.
·        Menghasilkanteknologiterapanbidanghortikultura.
·        Menjadipercontohanmanajemenpendidikanhortikultura.
·        Menjadisumberinformasidankeahlianbidanghortikultura.

          Program studiteknologiproduksihortikulturapadaawaltahun 2012 melaksanakanakreditasi.Setiapmahasiswa/sidandosensibukdalampersiapanakreditasitersebutkarenabanyak yang yangharus di kerjakanyaitupersiapanadministrasibesih-bersihruangan, ruangan labor danlahanpraktekmahasiswa.
DalamakreditasiHortikulturamemilkisyarat-syarattertentuyaitu:
·        Kelengkapanadministrasi
·        Dokumen PBM
·        Dokumenpenelitian
·        Dokumenpengabdianmasyarakat
·        Kerjasama
·        Dokumen alumni
·        Dan lain-lain
Kendala-kendalayag di hadapidalam proses belajarmengajar (PBM) adalah:
·        Saranapraktekmasihterbatasbaikkualitasmaupunkuantitasmasihdalamperbaikan.
·        Kesulitandalampendataan alumni.
·        Dan lain-lain
Padatahun 2011 di dirikanHortikultura Community ( H_com) yang merupakanwadahbagimahasiswa Program studihortikulturauntukmengembangankeinginansetiapmahasiswauntukberwirausahadalamkelompok, tujuandari di dirikannyah_comadalahuntukmewadahikegiatanmahasiswahortikultura yang bersifatpropesionaldansosial. H_compadasaatini di pimpinolehseorangketuayaitusaudaraRikoAriantowakilketua Prima Permana Putra, danbesertajajarannya.Selainitu program studihortikulturajugamemilkiberbagaijeniswirausaha yang di kembangkanolehmahasiswaseperti:
 Usaha yang adadalamhortikultura community (h_com) danpenanggungjawabnya:
·        JamurtirampenanggungjawabnyadosenEkaSusila SP, MP
·        Semangkapenanggungjawabnyadosen Ir. AsrinAburdin
·        TanamanhiaspenanggungjawabnyaJonni SP, MSI
·        Pupukorganik / pupukkompospenanggungjawabnyadosen
Ir. FerdinantMP
·        BawangMerahpenanggungjawabnyaEkaSusila SP,MP
Denganadanyahorticultura community adaberbagaikegiatan yang di lakukansetiaptahunsepertikeakrabanbagimahasiswabaru yang di wajibkanpadasetiapmahasiswabaru, jeniskegiatandanwirausahatersebutsangatberpengaruhuntukpenguatan program studihortikultura.
Perjuangan dan semangat warga H_COM akhirnya terbayar setelah mendapatkan akreditasi B.­Semoga ini menjadi langkah awal yang lebih baik bagi Program Studi Hortikultura untuk menghasilkan tenaga kerja / lulusan terbaik di bidangnya.
                                                                                           By har_nie

Comments System

Disqus Shortname

Disqus Shortname

Comments system